Luas bangun datar pada gambar diatas adalah….tolong caranya yaaa
Jawaban Terkonfirmasi
Gambar diatas adalah gambar Trapesium
Luas trapesium adalah (alas atas + alas bawah) dikali dengan tinggi .. lalu dibagi 2
Luas Trapesium =
Luas Trapesium = 646 cm²
Jawaban Terkonfirmasi
Mapel : Matematika
Bab : Bangun Datar
Trapesium
Diketahui :
Sisi alas (a) = 45 cm
Sisi atas (b) = 23 cm
Tinggi (t) = 19 cm
Ditanyakan :
Luas trapesium (L) = … ?
Penyelesaian :
Luas trapesium
= 1/2 x t x ( a + b )
= 1/2 x 19 cm ( 45 cm + 23 cm )
= 1/2 x 19 cm x 68 cm
= 646 cm²
Jadi, luas trapesium tersebut adalah 646 cm²