Luas lingkaran yang diarsir itu berapa​

Posted on

Luas lingkaran yang diarsir itu berapa​

Luas lingkaran yang diarsir itu berapa​

Jawaban:

luas lingkaran yg diasir adalah 56cm

Jawaban:

Jadi luas lingkaran yang diarsir adalah 7.392 cm²

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diket :

→ diameter lingkaran kecil = 56 cm

→ diameter lingkaran besar = 112 cm

Ditanya : Luas lingkaran yang diarsir adalah …

Jawab :

Rumus luas lingkaran = π x r x r

Mencari luas lingkaran besar

 = frac{22}{7} times 56 times 56

 = frac{22}{1} times 8 times 56

 = 9.856 : {cm}^{2}

→ diameter lingkaran besar = 112 cm, maka jari – jarinya = 56 cm

Mencari luas lingkaran kecil

 = frac{22}{7} times 28 times 28

 = frac{22}{1} times 4 times 28

 = 2.464 : {cm}^{2}

→ diameter lingkaran kecil = 56 cm, maka jari – jarinya = 28 cm

Mencari luas lingkaran yang diarsir

= luas lingkaran besar – luas lingkaran kecil

= 9.856 – 2.464

= 7.392 cm²

Semoga membantu 🙂

Maaf jika salah