Luas suatu lingkaran adalah 108 cm2 . jika luas juring AQB pada lingkaran tersebut adalah 12 cm2 maka besarnya sudut AQB adalah?

Posted on

(2= kuadrat)

Luas suatu lingkaran adalah 108 cm2 . jika luas juring AQB pada lingkaran tersebut adalah 12 cm2 maka besarnya sudut AQB adalah?

Jawaban Terkonfirmasi

L juring = x°/360° × L lingkaran
12 = x°/360° × 108
x°/360° = 12/108
x° = 1/9 × 360°
x° = 40°