Manakah yang harus dilaksanakan terlebih dulu, hak ataukah kewajiban​

Posted on

Manakah yang harus dilaksanakan terlebih dulu, hak ataukah kewajiban​

Jawaban:

Kewajiban

Penjelasan:

Maaf jika salah

Semoga membantu!

Yang harus dikerjakan terlebih dahulu adalah kewajiban

Pembahasan

※ Hak

Hak adalah sesuatu hal yang harus didapatkan. Contoh hak antara lain, yaitu :

  1. Setiap warga berhak mendapatkan kebebasan untuk memeluk/memilih agama masing-masing.
  2. Setiap warga berhak mendapatkan pendidikan.

※ Kewajiban

Sedangkan, kewajiban adalah segala sesuatu yang harus dilakukan dengan penuh tanggung jawab. Contoh kewajiban antara lain, yaitu :

  1. Setiap warga diwajiban untuk membayar pajak.
  2. Setiap warga diwajiban untuk menaati peraturan.

Kedua hal tersebut harus dilakukan secara seimbang. Jika kita tidak melakukan kewajiban, maka kita juga tidak akan mendapatkan hak kita.

Pelajari lebih lanjut

Detail jawaban

Kelas : 10

Mapel : PPKn

Materi : Bab 3 — Perkembangan hak asasi manusia

Kode Mapel : 9

Kode Kategorisasi : 10.9.3