Manfaat warga negara akibat apabila tidak ada UUD adalah
Akibat yang akan berdampak kepada rakyat jika suatu negara tidak ada Undang-undang Dasar maka:
- Kekuasaan akan semena-mena dan tidak ada haluan.
- Kesejahteraan rakyat tidak akan diperhatikan.
- Tidak akan ada kepastian hukum bagi rakyat dan negara.
Pembahasan
Undang-undang Dasar 1945 merupakan perwujudan dari dasar negara Indonesia yaitu Pancasila. UUD dasar ini merupakan sebuah konstitusi atau dasar hukum yang bagi negara Indonesia.
Dengan adanya UUD 1945 maka akan memberikan panduan bagi berlangsungnya negara Indonesia. Manfaat dari UUD adalah:
- Sebagai sumber hukum, sehingga ada kepastian hukum bagi rakyat dan negara.
- Sebagai haluan negara dalam mengelola negara.
- Sebagai panduan dalam mensejahterakan rakyat Indonesia.
Demikian, semoga membantu!
Pelajari lebih lanjut
1. Materi tentang pembukaan UUD 1945 brainly.co.id/tugas/31808173
2. Materi contoh ayat dan pasal UUD 1945 brainly.co.id/tugas/43999413
3. Materi tentangpendidikan di dalam UUD brainly.co.id/tugas/16239167
Detail jawaban
Kelas: 10
Mapel: PPKn
Bab: Pancasila dan UUD Negara RI Tahun 1945
Kode: 10.9.4
#TingkatkanPrestasimu #SPJ3