Bayangan titk B (2,4) bila dicerminkan terhadap sumbu y = -x adalah
A. B' (2,-4)
B. B' (-4, 2)
C. B' (-2,4)
D. B' (-2,-4)
E. B (-4,-2)
Mari yang bisa membantu silahkan!!!
Jawaban Terkonfirmasi
Pembahasan
Diketahui:
titik B = (2 , 4)
- dicerminkan terhadap sumbu y = -x
Ditanya:
bayangan titik B = ?
Jawaban:
x = 2
y = 4
maka, bayangannya adalah:
Kesimpulan:
Jadi, bayangan titik B adalah (–4 , –2) (opsi E).