Massa jenis air 1000kg/m³ ubahlah dalam sistem CGS?…

Posted on

Massa jenis air 1000kg/m³ ubahlah dalam sistem CGS?…

Mapel : IPA Fisika
Materi : Gerak & Gaya
Kelas : 8

CGS = gr/cm³

1000 kg/m³ = …. gr/cm³

Kita ubah kg ke gr, selisih mereka 1000, jadi ;
= 1000 x 1000
= 1.000.000 gr

Selisih m³ dan cm³ adalah 1.000.000, jadi ;

 = frac{1.000.000}{1.000.000}

= 1 gr/cm³

– 😉