Maya membeli sebuah baju dengan harga Rp 350.000,00 mendapat diskon 15 % dan sebuah celana dengan harga Rp 280.000,00 mendapat diskon 10 %. Banyak uang yang harus dibayar Maya adalah ​

Posted on

Maya membeli sebuah baju dengan harga Rp 350.000,00 mendapat diskon 15 % dan sebuah celana dengan harga Rp 280.000,00 mendapat diskon 10 %. Banyak uang yang harus dibayar Maya adalah ​

Jawaban:

Rp 549.500,00

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui :

  1. harga sebuah baju Rp 350.000,00, diskon 15% (biar gampang kalo mau dihitung berarti 85%)
  2. harga sebuah celana Rp 280.000,00 diskon 10% (biar gampang kalo mau dihitung berarti 90%)

Ditanyakan :

uang yang harus dibayar Maya?

Jawab :

  1. cara pertama

Harga sebuah baju

= Rp 350.000,00 x 85%

= Rp 350.000,00 x 85/100

= Rp 29.750.000,00 / 100

= Rp 297.500,00

Jadi harga sebuah baju adalah Rp 297.500,00

2. cara kedua

Harga sebuah celana

= Rp 280.000,00 x 90%

= Rp 280.000,00 x 90/100

= Rp 25.200.000,00 / 100

= Rp 252.000,00

Jadi harga sebuah celana adalah Rp 252.000,00

3. cara ketiga

yang harus dibayar Maya

= Rp 297.500,00 + Rp 252.000,00

= Rp 549.500,00

Jadi uang yang harus dibayar Maya adalah Rp 549.500,00