Melakukan gerak tari berdasarkan ruang waktu dan tenagatolong dijawab…. mksh ヾ(^-^)ノ​

Posted on

Melakukan gerak tari berdasarkan ruang waktu dan tenagatolong dijawab…. mksh ヾ(^-^)ノ​

Jawaban:

Ruang, waktu dan tenaga adalah elemen dasar tari.

1. Ruang

Ruang adalah tempat di mana gerak tari tersebut dilakukan. Tidak mungkin seseorang melakukan gerak tari tanpa berada di suatu tempat

2. Waktu

Setiap gerak yang dilakukan membutuhkan waktu, baik gerak estetis maupun gerak fungsional. Gerak estetis merupakan gerak yang indah dipandang, dalam hal ini gerakan dalam tarian.

3. Tenaga

Bergerak tentu memerlukan tenaga. Penggunaan tenaga dalam gerak tari meliputi:

a. Intensitas, berkaitan dengan kuantitas tenaga dalam tarian yang menghasilkan tingkat ketegangan gerak.

b. Aksen/tekanan, muncul ketika gerakan dilakukan secara tiba-tiba dan kontras.

c. Kualitas, berkaitan dengan cara penggunaan atau penyaluran tenaga