Membela Negara merupakan tanggung jawab setiap warga Negara,hal ini sesuai dalam Landasan Hukum Upaya Bela Negara tercantum dalam UUD 1945 Pasal …. *

Posted on

a. Pasal 30 ayat 1 dan 2
b. Pasal 29 ayat 1
c. Pasal 33 ayat 2
d. Pasal 31 ayat 1​

Membela Negara merupakan tanggung jawab setiap warga Negara,hal ini sesuai dalam Landasan Hukum Upaya Bela Negara tercantum dalam UUD 1945 Pasal …. *

Jawaban:

A. Pasal 30 ayat 1 dan 2

Penjelasan:

Membela Negara merupakan tanggung jawab setiap warga Negara. Hal ini sesuai dalam Landasan Hukum Upaya Bela Negara tercantum dalam UUD 1945 Pasal 30 ayat 1 dan 2.

Pasal 30 mengatur mengenai pertahanan dan keamanan negara. Upaya bela negara dalam pasal 30 ayat 1 adalah semua warga negara wajib ikut serta dalam usaha pertahanan dan keamanan negara dan dalam pasal 30 ayat 2 disebutkan bahwa usaha pertahanan dan kemanan dijalankan oleh TNI dan POLRI sebagai kekuatan utama, dan rakyat sebagai kekuatan pendukung.

✘ Mari kita periksa!

B. Pasal 29 ayat 1 = Tentang Agama

C. Pasal 33 ayat 2 = Tentang Perekonomian

D. Pasal 31 ayat 1​ = Tentang Pendidikan & Kebudayaan