Mencari materi tentang NATO

Posted on

Mencari materi tentang NATO

Jawaban:

Proses pembentukan NATO berawal dari perjanjian Dunkirk 1947 antara Inggris dan Perancis. Pada perkembangannya, perjanjian tersebut berkembang hingga memiliki anggota mayoritas di Eropa Barat.

Pada tahun 4 April 1949, Amerika Serikat, Inggris, Perancis, Belgia, Belanda, Luksemburg, Kanada, Italia, Portugal, Islandia, Denmark, dan Norwegia menandatangani pembentukan NATO di Washington, Amerika Serikat.

Dilansir dari situs resmi NATO, hingga kini NATO memiliki jumlah anggota sebanyak 30 negara di Eropa dan Amerika Utara. Struktur organisasi NATO terdiri Delegasi NATO dan Dewan Perwakilan Militer.

semoga bermanfaat ya kak 🙂

Jawaban:

Singkatan North Atlantic Treaty Organization didirikan 1949, adalah aliansi militer dari 28 negara Eropa dan Amerika Utara. NATO memposisikan diri sebagai murni aliansi pertahanan. Secara keseluruhan tujuan dari NATO selain membendung idiologi komunis dari blok timur dan sebagai pertahanan dari kemungkinan terjadi serangan dari Uni Soviet, tujuan lain dari NATO ini sendiri adalah untuk menciptakan stabilitas kawasan, terutama kawasan Eropa Barat dengan cara memastikan keamanan.