.Menciptakan iklim ekonomi yang kondusif adalah harga mati dan harus segera dilakukan oleh Indonesia.

Posted on

permasalahan yang mengganggu jalannya roda perekonomiaan .Seperti pungutan /retribusi liar,Tidak stabilnya kebijakan energy,ketergantungan terhadap produk import.
Dan maraknya penyelundupan adalah masalah yang harus diselesaikan.

Hal ini sangat penting guna menekan ekonomi biaya tinggi (high cost economy) sehingga perekonomian Indonesia menjadi lebih kompetitif.
Ada beberapa langkah stategis yang dapat dilakukan pemerintah untuk meningkatkan daya saing perekonomian Indonesia.

1.Menerapkan industri berbasis keunggulan daerah.Indonesia terdiri dari suku adat dan ,budaya.Mulai dari sabang sampai merauke .Begitu banyak potensi daerah yang belum sempat di gali dan di manfaatkan secara baik.

2.Perencanaan yang terintegrasi .Tidak berjalan terkontrolnya berbagai kebijakan perekonomian hal ini harus segera disudahi.Di era persaingan global yang semakin ketat ,Pemerintah harus mengeluarkan kebijakan terintegrasi dan terencan dengan Maksimal.

3.Memahami kebutuhan pasar ACFTA menawarkan jumlah yang begitu besar dan divergen .Peluang ini harus dimanfaatkan sebaik mungkin diferensi pasar harus dipetakan secara matang .
para pengusaha harus melakukan hal tersebut .JIka tidak maka ancaman produk-produk cina adalah ancaman yang nyata.

.Menciptakan iklim ekonomi yang kondusif adalah harga mati dan harus segera dilakukan oleh Indonesia.

Jawaban Terkonfirmasi

Dari pernyataan diatas adalah benar adanya untuk menciptakan ilklim ekonomi kondusif. Iklim ekonomi yang baik adalah suatu keadaan ekonomi yang dimana semua harga dapat dijangkau oleh semua lapisan masyarakat dan persediaan barang yang tidak terbatas. Iklim ekonmi itulah yang diimpikan oleh Indonesia. Kenyataannya masih bayak produk negeri yang kalah saing dengan produk luar. Sehingga negara Indonesia menjadi negara pengimpor. Sedangkang sumber daya yang dimiliki Indonesia sangat melimpah. Untuk itu perlu dilakukan tindakan pintar untuk memanfaatkan sumber daya tersebut.