Menganalisis bahasa baku dan tidak baku
Kata baku adalah kata yang benar yang sesuai KBBI (kamus besar bahasa Indonesia)
Kata tidak baku adalah kata yang kita ucapkan
Contoh kata baku = kata tidak baku
Afdal = afdhol
Akhlak = ahlak
Aktif = aktip
Aktivitas = aktifitas
1.Bahasa Baku Itu Bahasa Yg Tidak Memiliki Variasi/Istilah.
2.Bahasa Tidak Baku Itu bahasa Yg Memiliki Variasi Dan Istilah.
semogaBermanfaat.