Mengapa air kristal dari suatu garam dapat dihilangkan bila dipanaskan di atas suhu 100 derajat celcius ?
Karena air akan menguap sedangkan garam masih tertinggal
Menurtku, suhu 100C air mendidih. Jadi diatas 100C air menguap. Jadi kalo suhu diatas 100C, air dalam garam menguap, mangkanya dapat dihilangkan, sebenarnya air itu tidak hilang sih tapi wujudnya aja berubah. Dari cair (air kristal) jadi gas (uap airnya)