Mengapa akuntan di anggap sebuah profesi ?

Posted on

Mengapa akuntan di anggap sebuah profesi ?

Karena membantu suatu instasi pemerintah atau perusahaan dalam mengelola lapora keuangan

Akuntan merupakan suatu profesi atau pekerjaan menurut jenisnya sebagai ahli keuangan. Akuntan merupakan suatu profesi karena profesi itu sendiri lebih mengarah pada jenis pekerjaan yang dimiliki oleh seseorang yang belum tentu bisa dilakukan oleh orang lain. Akuntan ini juga merupakan seorang ahli dalam melakukan sesuatu yang bersifat keuangan. Mengelola keuangan belum tentu bisa dilakukan oleh orang lain karena kompetensi dan keahlian yang dimiliki oleh seseorang.