Mengapa Alquran disebut alfurqon​

Posted on

Mengapa Alquran disebut alfurqon​

Jawaban:

Yang dimaksud dengan Al-Furqan dalam ayat ini ialah Al-Quran (lihat nama lain Al-Qur'an). Al-Quran dinamakan Al-Furqan karena dia membedakan antara yang haq dengan yang batil. Maka pada surat ini pun terdapat ayat-ayat yang membedakan antara kebenaran ke-esaan Allah s.w.t. dengan kebatilan kepercayaan syirik.

Jawaban:

karna arti dr al furqon itu petujuk.

Penjelasan:

alquran adalah petunjuk dari sgala kesusahan di dunia, makanya kalo baca al quran jangan cuma arabnya doang tapi artinya juga 🙂