Mengapa daerah tertinggal lebih rawan terjadi konflik?

Posted on

Mengapa daerah tertinggal lebih rawan terjadi konflik?

Menurut saya karena di daerah tertinggal pendidikan masih rendah, ekonomi penduduknya masih di bawah standar serta fasilitas publik belum tersedia secara maksimal sehingga dapat memicu konflik di dalam masyarakatnya.