Mengapa konsep waktu penting dalam bersejarah? Berikanlah tiga alasannya

Posted on

Mengapa konsep waktu penting dalam bersejarah? Berikanlah tiga alasannya

Jawaban:

1. Waktu adalah unsur yang tak bisa dipisahkan dari manusia. Sementara manusia sendiri adalah subjek sekaligus objek sejarah dan pada hakekatnya perjalanan hidup manusia merupakan perjalanan waktu.

2. Peristiwa sejarah adalah perubahan dalam hidup manusia yang berkesinambungan. Perubahan tersebut pun hanya bisa dipelajari melalui kerangka waktu.

3. Waktu adalah unsur pelengkap dari ruang. Semua aktifitas manusia berkaitan dengan ruang dan waktu, oleh sebab itu keberadaan konsep waktu sangat penting.