Mengapa laut di jadikan sebagai jalur pelayaran dan perdagangan antar suku bangsa?
Karena pada masa itu transportasi yang digunakan adalah kapal, sehingga para pedagang melakukan pelayaran menggunakan kapal-kapal laut untuk melintasi negara-negara lain.
Karena Laut Sangat Luas, Banyak negara-negara atar suku bangsa yang dibatasi oleh laut-laut, Untuk Mempermudah perdagangan antar suku bangsa maka jalur laut dipilih karena mudah dan strategis. Dan Untuk Menghemat Biaya.