Mengapa muncul perbedaan pendapat dalam islam
Karena islam adalah agama yang berkembang, dan tidak terjebak dalam satu pemikiran, sehingga ada banyak pendapat berbeda dalam menentukan arti islam yg sesungguhnya. baik didalam sumber hukum islam itu sendiri yaitu Alqur'an dan Hadis.
Dikarenakan islam menggap bahwa perbedaan itu adalah indah.
dan agama islam mencakup semua masalah mengenai dunia dan isinya yang tidak diterangkan dalam alquran dan hadist