Mengapa pendidikan kebangsaan Indonesia memegang peranan penting dalam mencetak tokoh-tokoh pergerakan nasional

Posted on

Mengapa pendidikan kebangsaan Indonesia memegang peranan penting dalam mencetak tokoh-tokoh pergerakan nasional

Jawaban Terkonfirmasi

Pendidikan kebangsaan bertujuan untuk menanamkan rasa nasionalisme di kalangan rakyat dan mencetak generasi penerus yang terpelajar dan sadar akan nasib bangsanya. Pendidikan kebangsaan sangat penting karena pendidikan ini membuat seseorang menjadi orang yang memiliki rasa nasionalisme sehingga dapat membentuk tokoh-tokoh pergerakan nasional yang akan melawan dan menentang Belanda, serta membela dan mementingkan rakyat.

Karena dalam pembelajaran B.Indonesia kita sering diajarkan untuk berperilaku baik, menjaga etika, dan jugak kesopanan kepada sesama manusia entah itu kepada orang yang tua maupun yang lebih muda dari kita