Mengapa pihak keamanan jepang melalui jendral nimusha tidak mengizinkan Soekarno untuk mengadakan rapat ppki

Posted on

Mengapa pihak keamanan jepang melalui jendral nimusha tidak mengizinkan Soekarno untuk mengadakan rapat ppki

Jawaban Terkonfirmasi

Pihak keamanan Jepang melalui Jendral Nimusha tidak meingizinkan Soekarno untuk mengadakan rapat PPKI dikarenakan keadaan dimana Soekarno akan melakukan rapat PPKI, Jepang sudah dinyatakan menyerah oleh sekutu. Oleh sebab itu, dikarenakan indonesia sedang mengalami vacuum of power, semua hal yang berhubungan dengan persiapan kemerdekaan seharusnya dikomunikasikan kepada pihak sekutu. Maka, Jendral Nimusha tidak mengizinkan Soekarno untuk mengadakan rapat PPKI karena pemerintahan Indonesia tidak akan mendapatkan jaminan kemanan yang didapatkan oleh pemerintahan Jepang. Melihat apa yang disampaikan oleh Jendral Nimusha menyebabkan Soekarno kemudian mengambil langkah berani untuk mempersiapkan kemerdekaan Indonesia.

Kesimpulan:
Pemerintahan Jepang tidak mengizinkan Soekarno pada waktu itu dikarenakan mereka telah menyerah dan mengembalikan semua kekuasaan kepada sekutu. Karena, setiap tindakan yang dilakukan oleh Indonesia kemudian tidak akan ada perlindungan dari Jepang dan karena Indonesia adalah negara jajahan Jepang, sebaiknya mengikuti perintah dari Pemerintahan Jepang.

Untuk mempelajari lebih banyak tentang sejarah dapat mempelajari juga:
– Alasan Rengasdengklok menjadi tempat untuk mengamankan Soekarno-Hatta brainly.co.id/tugas/9832947
– Hasil sidang PPKI 19 Agustus 1945 brainly.co.id/tugas/9595255

Kelas           : IX (9 SMP)
Pelajaran     : IPS
Kategori      : Rapat PPKI
Kata Kunci  : Pemerintahan Jepang, Sekutu, PPKI, Rapat, Jendral Nimusha
Kode            : 20