Mengapakah kita harus menggunakan sumber tenaga bahan api fossil dengan berhemah?
Sumber daya alam gas dan minyak membutuhkan waktu berjuta tahun untuk bisa terbentuk kembali secara alami. Dan jika habis maka sumber energi akan hilang.
Kemudian jika konsumsi energi fosil semakin besar maka penambangan gas dan minyak juga akan semakin besar. Penambangan gas dan minyak bumi sangat rentan dengan polusi yang ditimbulkan.