Mengidentifikasi bentuk demokrasi berdasarkan penyaluran kehendak rakyat
Berdasarkan penyaluran hendak rakyat dibagi 2
a) Demokrasi langsung, yaitu demokrasi yang melibatkan secara langsung rakyatnya dalam penentuan kebijakan umum atau suatu keputusan dalam sebuah permusyawarahan
b) Demokrasi tidak langsung, yaitu demokrasi yang menggunakan sistem perwakilan