Merpati dan dara adalah burung yang berbadan gempal dengan leher pendek, paruh ramping pendek, dan cere berair (buatlah gagasan penjelasnya) tolong dibantu :)

Posted on

Merpati dan dara adalah burung yang berbadan gempal dengan leher pendek, paruh ramping pendek, dan cere berair (buatlah gagasan penjelasnya) tolong dibantu 🙂

Jawaban Terkonfirmasi

Gagasan penjelas adalah gagasan-gagasan yang menjelaskan gagasan pokok. Gagasan penjelas biasanya terdiri dari beberapa kalimat yang berupa kalimat penjelas.

Pembahasan

Pada kalimat "Merpati dan dara adalah burung yang berbadan gempal dengan leher pendek, paruh ramping pendek, dan cere berair" merupakan gagasan pokok. Dengan ide pokoknya adalah ciri fisik merpati dan dara.

Jadi, untuk membuat gagasan penjelas, kita harus mengetahui ciri-ciri fisik merpati dan dara.

Gagasan penjelasnya adalah

Merpati dan dara adalah burung yang berbadan gempal dengan leher pendek, paruh ramping pendek, dan cere berair. Tubuhnya yang gempal ditutupi bulu yang halus dan memiliki corak yang beraneka macam. Karena merpati dan dara termasuk ke dalam hewan herbivora, bentuk paruhnya agak bengkok dan terdapat tonjolan pada pangkal paruh sebelah atas.

Pelajari lebih lanjut

Contoh gagasan penjelas lainnya dari merpati dan dara dapat dilihat pada brainly.co.id/tugas/12043856

————————

Detil tambahan

Kelas: X

Mapel: Bahasa Indonesia

Bab: Menyusun Laporan Hasil Observasi (Bab 1)

Kode: 10.1.1

Kata kunci: gagasan penjelas merpati dan dara, merpati dan dara berbadan gempal