Misalnya kamu memiliki segelas air dan seember air. Suhu keduanya sama, misalnya 50°c. Apakah energi panas yang dikandung air di dalam gelas tersebut sama dengan energi panas yang dikandung air di dalam ember?
Selain perbedaan volume, luas permukaan air pun berbeda, sehingga daya simpan air tehadap panas, dan daya uap panas pun berbeda
Tidak karena volumenya tidak sama