motivasi dalam PJJ Motivasi Belajar Banyak yang ingin pintar, tapi tidak banyak yang mau belajar. Kalau pelajar tak mau belajar, belum menjadi pelajar sejati. Tidak ada mata pelajaran yang sulit, kecuali kemalasan akan mempelajari mata pelajaran tersebut. Orang tua kerja untuk menghidupi anaknya, anaknya sekolah agar mendapatkan kehidupan yang lebih layak di kemudian hari. Dengan belajar dan mendapatkan nilai baik adalah cara jitu pelajar untuk membahagiakan orang tuanya. Malas belajar hanya akan membuat suatu pelajaran semakin sulit dipelajari. Lebih baik belajar satu halaman per hari daripada belajar satu buku tapi cuma sehari. Bodoh itu takdir, tapi bisa diubah. Tentunya dengan belajar. Belajar adalah investasi berharga untuk masa depan dan tidak seperti harta yang suatu saat bisa habis. Bagi yang tahu bahwa belajar itu menyenangkan, belajar adalah aktivitas yang menyenangkan. Dengan belajar sesungguhnya kita telah membuka satu pintu menuju kesuksessan Aku datang, aku belajar, aku ujian, aku revisi dan aku menang! Bermimpilah tentang apa yang ingin kamu impikan, pergilah ke tempat-tempat kamu ingin pergi, jadilah seperti yang kamu inginkan, karena kamu hanya memiliki satu kehidupan dan satu kesempatan untuk melakukan hal-hal yang ingin kamu lakukan. Tujuan sekolah bukan hanya sekadar mendapatkan ijazah. Ilmu yang terpenting yang harus didapat. Percuma dapat ijazah tapi sedikit ilmu yang didapat dari sekolah. menuntut ilmu itu ibadah…. Tugas ananda !!! tuliskan minimal 3 poin hikmah/pelajaran dari cerita di atas dalam kertas selembar kemudian photo kirim di WAG ini… tugas ini menjadi poin penilaian dan kehadiran ananda dalam kelas BK… terima kasih

Posted on

motivasi dalam PJJ Motivasi Belajar Banyak yang ingin pintar, tapi tidak banyak yang mau belajar. Kalau pelajar tak mau belajar, belum menjadi pelajar sejati. Tidak ada mata pelajaran yang sulit, kecuali kemalasan akan mempelajari mata pelajaran tersebut. Orang tua kerja untuk menghidupi anaknya, anaknya sekolah agar mendapatkan kehidupan yang lebih layak di kemudian hari. Dengan belajar dan mendapatkan nilai baik adalah cara jitu pelajar untuk membahagiakan orang tuanya. Malas belajar hanya akan membuat suatu pelajaran semakin sulit dipelajari. Lebih baik belajar satu halaman per hari daripada belajar satu buku tapi cuma sehari. Bodoh itu takdir, tapi bisa diubah. Tentunya dengan belajar. Belajar adalah investasi berharga untuk masa depan dan tidak seperti harta yang suatu saat bisa habis. Bagi yang tahu bahwa belajar itu menyenangkan, belajar adalah aktivitas yang menyenangkan. Dengan belajar sesungguhnya kita telah membuka satu pintu menuju kesuksessan Aku datang, aku belajar, aku ujian, aku revisi dan aku menang! Bermimpilah tentang apa yang ingin kamu impikan, pergilah ke tempat-tempat kamu ingin pergi, jadilah seperti yang kamu inginkan, karena kamu hanya memiliki satu kehidupan dan satu kesempatan untuk melakukan hal-hal yang ingin kamu lakukan. Tujuan sekolah bukan hanya sekadar mendapatkan ijazah. Ilmu yang terpenting yang harus didapat. Percuma dapat ijazah tapi sedikit ilmu yang didapat dari sekolah. menuntut ilmu itu ibadah…. Tugas ananda !!! tuliskan minimal 3 poin hikmah/pelajaran dari cerita di atas dalam kertas selembar kemudian photo kirim di WAG ini… tugas ini menjadi poin penilaian dan kehadiran ananda dalam kelas BK… terima kasih

Jawaban:

1. Sebagai pelajar seharusnya kita belajar sungguh sungguh sampai cita cita kita tersampai karena orang tua kita berkorban siang malam demi makan dan sekolah kita jadi menghormati dapat diamalkan mulai sekarang

2. Belajar merupakan aktivitas yang seru karena, ilmu juga didapat, jika kita berprestasi pasti dapat menjadi apapun yang kita ingin (impian/cita cita) jadi jangan menyerah walaupun tugas banyak, karena mimpi di depan kita

3. Tidak hanya Belajar Ibadah juga harus terlaksanakan percuma kalau nilai bagus tetapi tidak rajin Ibadah dan taat kepada Tuhan Yang Maha Esa, dalam pelajaran Agama sikap menjadi yang lebih utama karena penilaian tetinggi dan dapat diterakan dalam kehidupan sehari harijadi tingkatkan poin Ibadahmu ya

Penjelasan:

#SemangatBelajarTemanTeman#