Musim hujan terjadi di Indonesia pada bulan​

Posted on

Musim hujan terjadi di Indonesia pada bulan​

Jawaban:

Indonesia sudah memasuki musim hujan sejak bulan Oktober akhir hingga awal November

Penjelasan:

Indonsia Memiliki 2 Musim Saja

1. Kemarau

2. Hujan

Kenapa ?

Indonesia Hanya Negara Maritim

Biasanya Jika Hujan Tdk Dikendalikan Pasti Terjadi Banjir

MAAF KALAU SALAH→NO COPAS WEB ATAU GOOGLE→JGN HAPUS JAWABAN KU MODERATOR→JGN LAPORKAN JAWABAN KU YA→SEMOGA MEMBANTU

Jawaban:

Bulan Oktober – Maret

Penjelasan:

Musim hujan dan musim kemarau bergantung pada iklim musim. Iklim musim terjadi karena pengaruh angin munson yang bertiup dan berganti arah setahun sekali. Angin munson ada dua jenis, yaitu angin muson barat dan angin munson timur.

  • Angin muson barat

Angin ini bertiup dari Benua Asia yang sedang mengalami musim dingin menuju ke Benua Australia yang sedang mengalami musim panas antara bulan Oktober-Maret. Pada bulan itu, Indonesia mengalami musim hujan.

  • Angin muson timur

Angin ini bertiup dari Benua Australia yang sedang mengalami musim dingin menuju ke Benua Asia yang sedang mengalami musim panas antara bulan April-September. Pada bulan ini, Indonesia mengalami musim kemarau.

Funfact :

Walaupun begitu, tahukah kalian bahwa Indonesia musim hujan dan kemaraunya sudah tidak teratur? Ini disebabkan oleh bumi yang mengalami global warming. Jadi Indonesia lebih banyak musim kemaraunya daripada musim hujan pada masa ini.