Asal Daerah Produk
Bahan Dasar Produk
Teknik & Cara Pengolahan:
Sejarah Budaya Produk
Nama Produk:kue lumpur
Nama Produk: Kue Lumpur
Asal Daerah Produk: Khas Betawi
Bahan Dasar Produk: kentang, tepung terigu, telur dan santan.
Teknik & Cara Pengolahan:
Bahan 1:
5 butir kuning telur
2 butir putih telur
150 gram gula pasir
Bahan 2:
160 gram terigu
300 gram kentang kukus yang dihaluskan
Bahan 3:
500 cc santan kental yang sudah dimasak
1 sdm mentega dicairkan
Bahan 4:
Daging kelapa muda secukupnya
Kismis secukupnya
Cara membuat kue lumpur kentang:
1. Pertama campurkan bahan satu yaitu kuning telur, putih telur, dan gula pasir. Aduk sampai rata dengan whisk.
2. Masukkan tepung, aduk sampai rata lalu masukkan kentang kukus yang sudah dihaluskan dan aduk kembali sampai rata.
3. Kemudian jika sudah masukkan santan kental dan mentega cair, aduk rata semua bahan lalu saring agar tekstur kue lumpur lembut dan halus.
4. Setelah itu masukkan bahan empat, yaitu daging kelapa muda yang sudah dipotong-potong, kemudian masak dengan snack maker, jika tidak ada bisa pakai teflon kecil.
5. Kalau sudah setengah matang beri kismis di bagian atasnya. Kue lumpur kentang siap disajikan.
Sejarah Budaya Produk:
Kue lumpur merupakan jajanan tradisional yang mudah kita jumpai di pasar atau toko kue tradisonal. Makanan ini terbuat dari bahan utama yakni kentang, tepung terigu, gula, dan telur. Dahulu, kelapa parut menjadi hiasan yang diletakkan di atas kue. Kini kismis telah menjadi topping baru untuk kue lumpur. Karena kue ini tergolong kue basah, sehingga tida dapat bertahan lama.
banyak ahli sejarah yang menyatakan jika kue lumpur dikenalkan oleh orang portugis saat menjajah Indonesia. Kue lumpur terinspirasi dari kue khas Portugis yang disebut pasteis de nata. Kue tersebut biasanya terbuat dari custard yang merupakan campuran susu dan kunging telur. Ketika berada di Indonesia, bangsa Portuges membuat adonannya disesuaikan dengan bahan yang sering ditemui di Indonesia. Ada yang terbuat kentang atau pun tepung.
semoga Membantu dan Bermanfaat:)
Jawaban:
Jawa
Penjelasan:
karena di Jawa memilki khas khusus