Negara yang mengaku sistem ekonomi liberal memiliki kelemahan di antaranya terjadinya kesenjangan sosial di antara si kaya dan si miskin.

Posted on

Peran pemerintah dalam menangani masalah di atas adalah

Negara yang mengaku sistem ekonomi liberal memiliki kelemahan di antaranya terjadinya kesenjangan sosial di antara si kaya dan si miskin.

Jawaban:

memperbaiki sistem peradilan

Penjelasan:

karena sistem peradilan di Indonesia menurun,pemerintah harus memperbaiki nya,dengan cara memberikan sosialisasi pada masyarakat dengan pembuktian yang pasti.

Jawaban:

menyalurkan bantuan pada kaum miskin dan memeratakan pembangunan

Penjelasan:

Dengan pajak yang dibayar kaum kaya, maka pemerintah dapat menyalurkan itu ke dua tujuan. Seperti melakukan bantuan tepat guna dan juga subsidi kepada kebutuhan pokok untuk kaum miskin.

Selain itu, pemerintah dapat juga melakukan pembangunan infrastruktur dan membuatnya terjangkau bagi kaum miskin. Contohnya pembangunan rumah huni bagi kaum miskin atau transportasi umum yang terjangkau bagi rakyat miskin