Nilai x dan y yang memenuhi persamaan linear {X-Y=8 adalah
{X+Y=2
Bisa dgn cara coba2, misal :
Kita coba angka x = 6 dan y = -2
6 – (-2) = 8
6 + (-2) = 4 ( salah )
Kita coba angka x = 5 dan y = -3
5 – (-3) = 8
5 + (-3) = 2 ( benar )
jadi x = 5 dan y = -3
Rumus Eliminasi