Nilai x yang memenuhi persamaan 2x -15 = -4x + 3 adalah

Posted on

Nilai x yang memenuhi persamaan 2x -15 = -4x + 3 adalah

Jawaban:

x = 3

Penjelasan dengan langkah-langkah:

2x – 15 = -4x + 3

2x + 4x = 3 + 15

6x = 18

x = 18/6

x = 3

negatif kalau pindah ruas jadi positif ya

positif kalau pindah ruas juga jadi negatif

semoga membantu dan bermanfaat

Jawaban:

semoga membantu

Penjelasan dengan langkah-langkah:

liat cara nya di atas yaa

Gambar Jawaban