Orang dapat menyelesaikan suatu pekerjaan selama 56 hari. Jika dikerjakan oleh 14 orang, jika pekerjaan itu akan selesai dalam waktu …. hari. A. 88 B. 78 C. 80 D. 75

Posted on

beserta caranya​

Orang dapat menyelesaikan suatu pekerjaan selama 56 hari. Jika dikerjakan oleh 14 orang, jika pekerjaan itu akan selesai dalam waktu …. hari. A. 88 B. 78 C. 80 D. 75

Jawaban Terkonfirmasi

Jika pekerjaan tersebut dikerjakan oleh 14 orang pekerja maka waktu yang dibutuhkan adalah 100 hari.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Perbandingan atau yang disebut dengan rasio merupakan salah satu cara yang digunakan untuk membandingkan dua buah besaran. Dalam matematika, perbandingan dibedakan menjadi dua, yaitu:

  • Perbandingan senilai

Perbandingan senilai yaitu perbandingan di mana nilai salah satu bertambah maka nilai yang lain juga akan bertambah. Rumus untuk perbandingan senilai, yaitu:

frac{a1}{a2} =frac{b1}{b2}

  • Perbandingan berbalik nilai

Perbandingan berbalik nilai yaitu perbandingan di mana nilai salah satu bertambah maka nilai yang lain akan berkurang. Rumus untuk perbandingan berbalik nilai, yaitu:

frac{a1}{a2} =frac{b2}{b1}

Diketahui:

  • a1 = 25, dalam soal tersebut terdapat kekurangan yaitu tidak disebutkan banyaknya pekerja untuk menyelesaikan pekerjaan selama 56 hari. Jadi kami asumsikan banyaknya pekerja adalah 25 orang.
  • a2 = 14
  • b1 = 56

Ditanya:

Jika dikerjakan oleh 14 orang maka waktu yang diperlukan (b2)?

Jawab:

frac{a1}{a2} =frac{b2}{b1}

frac{25}{14} =frac{b2}{56}

b2 = frac{56.25}{14} = 100 hari

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang perbandingan pada brainly.co.id/tugas/12889720

#BelajarBersamaBrainly