Orang yang berbangga hati dengan segala amalnya disebuttolong jawab y
Jawaban:
Seseorang yang berbangga diri dengan amal-amal yang dilakukannya disebut dengan istilah ujub. Sedangkan jika seseorang beribadah karena mengharapkan balasan atau pujian dari orang lain disebut dengan istilah riya. Ujub dan riya bukan tergolong dalam golongan akhlak terpuji karena kedua sifat tersebut merupakan penyakit hati. Sifat ujub dan riya akan membuat seseorang mengalami dampak negatif. Salah satunya adalah tidak mudah bergaul dan tidak mudah hidup di dalam masyarakat dengan baik