organ tersebut bersama dengan pembuluh darah dan hati akan menyusun sistem peredaran darah Benarkah pertanyaan tersebut Jelaskan alasanmu
Jawaban:
Salah, karna Sistem peredaran darah hanya terdiri dari organ jantung dan pembuluh darah, tidak dengan hati.
Organ hati termasuk dalam sistem ekskresi dimana hati mengekskresi kan cairan empedu