Organisme yang banyak menyerang kulit kotor dan berminyak sehingga menimbulkan jerawat adalah

Posted on

Organisme yang banyak menyerang kulit kotor dan berminyak sehingga menimbulkan jerawat adalah

Jawaban Terkonfirmasi

Organisme yang banyak menyerang kulit kotor dan berminyak sehingga menimbulkan jerawat adalah…

Bakteri jerawat atau Cutibacterium acnes

Pembahasan

Cutibacterium acnes adalah bakteri yang sering dikaitkan dengan kondisi jerawat (acne) dalam bahasa Inggris). Bakteri ini bersifat anaerobik (dapat hidup tanpa oksigen) dan termasuk jenis bakteri Gram-positif . Sebelumnya bakteri ini diberi nama Propionibacterium acnes.

Bakteri ini merupakan bagian dari flora atau mikroba yang terdapat di bagian kulit manusia.

Aktifitas bakteri ini terkait dengan kondisi kulit jerawat. Dalam metabolismenya bakteri ini mengeluarkan berbagai enzim, yang merusak sel dan protein kulit. Enzim ini juga bersifa imunogenik (dapat mengaktifkan sistem kekebalan tubuh). Akibatnya, terjadi reaksi tubuh di kulit yang menghasilkan jerawat.

————————————————————————–

Pelajari lebih lanjut

Contoh bakteri yang menguntungkan dan merugikan bagi manusia  

brainly.co.id/tugas/678244  

Kode: 9.4.2

Kelas: IX

Mata pelajaran: Biologi    

Materi: Bab 2 – Sistem Ekskresi pada Manusia

Kata kunci: Jerawat