Pa ali sedang membuat dinding dari batu bata. Banyak batu bata ditiap barisan membentuk garisan aritmetika. Jika banyak batu bata dilapisan paling atas adalah 10 buah dan 32 lapis yang sudah dipasang membutuhkan 1312 buah bata. Tentukan banyaknya batu bata pada lapisan paling bawah!
Bila permasalahan tsb dihub. Ke dalam barisan aritmetika maka 10 menjadi suku pertama atau a = 10, Sementara 32 adalah banyaknya suku atau n= 32 dan 1312 adalah jumlah 32 suku pertama atau S32 = 1312.
banyak batu bata pd lapisan k bawah merupakan nilai pada suku ke-n atau Un
kita dapat mensubstitusikan nulai yg diketahui ke dlm rumus jumlah n suku pertama barisan geometri ,
Sn = n/2 (a + Un)
S32 = 32/2 (10 + Un)
1312 = 160 + 16Un
Un = (1312 -160) / 16
Un= 72
Jadi, banyaknya batu bata pada lapisan terakhir adalah 72 buah
Semoga membantu dan mudah dipahami
#FunWithMath