coba pake cara dan di jelaskan biar aku paham contoh ada di atas
Pa rudi memiliki 3 pohon mangga. setiap pohon rata rata menghasilkan 100 kilogram. Sebanyak 25 % dari hasil panen diberikan kepada teman dan tetangganya. Selebihnya akan di jual ke pasar. Berapa kilogram mangga yang akan di jual?
Jawaban:
pohon mangga ada 3.
setiap pohon menghasilkan 100kg.
berarti 3 pohon menjadi 3×100= 300 kg
diberikan kepada teman dan tetangga 25%.
berarti yang diberikan adalah 25/100 x 300kg = 75kg.
jadi mangga yang akan dijual adalah… 300kg – 75kg = 225kg
Penjelasan dengan langkah-langkah:
semoga dapat membantu