Pada gambar desain, tinggi sebuah gedung adalah 1,5 cm. jika gambar tersebut menggunakan skala 1 : 8000, tinggi gedung sebenarnya adalah ….
Penjelasan:
Pada gambar desain, tinggi sebuah gedung adalah 1,5 cm. jika gambar tersebut menggunakan skala 1 : 8000, tinggi gedung sebenarnya adalah ….
Diketahui:
Tinggi gedung pada gambar = 1,5 cm
Skala = 1 : 8000.
Ditanya:
Tinggi gedung sebenarnya = …..?
Penyelesian:
Tinggi gedung pada gambar ÷ skala
= 1,5 ÷ 1/8000
= 1,5 × 8000
= 12.000 cm => m
= 12.000 ÷ 100
= 120 m
jadi, tinggi gedung sebenarnya adalah 120 m