Pada olimpiade matematika ditentukan untuk jawaban benar mendapat skor 4, jawaban salah mendapat skor -2, dan bila tidak menjawab mendapat skor 0. Dari 100 soal yang diberikan, Syifa dapat menjawab 96 soal, 89 soal diantaranya dijawab dengan benar. Maka skor yang diperoleh Syifa adalah
Jawaban:
342
Penjelasan dengan langkah-langkah:
menjawab 96 soal
soal tidak dijawab= 100 – 96= 4 soal
soal benar= 89 soal × 4 = 356
soal salah= 96-89= 7 × (-2) = -14
skor 356 + (-14) = 342