pada pembakaran sempurna 2,3 g suatu senyawa yang mengandung c h dan o dihasilkan 4,4 gram CO2 dan 2,7 gram H2O tentukan rumus empiris senyawa tersebut
Jawaban:
(C2H6O)n
Penjelasan:
Kita tinjau dari H2O
Dari sini kita bisa cari massa hidrogen yang ada
Ar H / Mr H2O = mH / mH2O
2 / 18 = mH / 2,7
mH = 0,3 gram
Kita tinjau CO2
Dari sini kita bisa cari massa karbon yang ada
Ar C / Mr CO2 = mC / m CO2
12 / 44 = mC / 4,4
mC = 1,2 gram
Nah sampai di sini, kita bisa cari massa oksigen dari senyawa organik C,H,O bermassa 2,3 gram
Massa C + Massa H + Massa O = 2,3
1,2 + 0,3 + massa O = 2,3
Massa O = 0,8 gram.
Perbandingannya bisa kita lihat dari :
: :
: : = 0,3 : 0,1 : 0,05 atau 6 : 2 : 1
Sehingga rumus empiris = (C2H6O)n