Pada pembelahan sel secara mitosis menghasilkan anakan yang memiliki sifat
Pembelahan mitosis merupakan tipe pembelahan sel yang menghasilkan 2 sel anakan yang mempunyai karakter identik secara genetik dengan sel induk dua sel anakan yang terbentuk susunan genetika yang sama dengan induknya termasuk jumlah kromosom jika sel induk memiliki kromosom 2N diploid maka jumlah kromosom yang dimiliki oleh sel anakan juga 2N diploid misalnya sel induk memiliki jumlah kromosom 23 pasang atau 46 buah maka sel anakan juga memiliki jumlah kromosom 23 pasang atau 46 buah sel diploid adalah sel sel yang kromosomnya dalam keadaan berpasangan.