Pada peta jarak kota P dan kota Q adalah 30cm jika skala peta 1:800.000 jarak kedua kota tersebut yg sebenarnya adalah…

Posted on

Pada peta jarak kota P dan kota Q adalah 30cm jika skala peta 1:800.000 jarak kedua kota tersebut yg sebenarnya adalah…

Jawaban Terkonfirmasi

1:800.000 artinya 1cm = 800.000 cm pada jarak sebenarnya
maka 30 cm adalah
30 x 800.000 = 24.000.000 cm = 240 km

Jawaban Terkonfirmasi

Skala =  frac{Jarak Pada Peta}{Jarak Sebenarnya}

 frac{1}{800.000} =  frac{30 cm}{JS}
=> JS =  frac{24.000.000 cm}{100.000} = 240 km.

jadi, jarak sebenarnya adalah 240 km.

semoga membantu, jadikan sbg jwbn terbaik yaa 🙂