Pada saat harga daging sapi Rp 60.000,00/kg maka jumlah daging yang ditawarkan 200 kg. Pada saat harga turun menjadi Rp 40.000,00/kg. Maka Jumlah daging yang ditawarkan turun menjadi 100 kg. Tentukankah Persamaan Fungsi Penawarannya….
Diket :
Q1 = 200
Q2 = 100
P1 = 60.000
P2 = 40.000
Jawab :
P – P1 / P2 – P2 = Q– Q1 / Q2 – Q1
P – 60.000 / 40.000 – 60.000 = Q – 200 / 100 – 200
P – 60.000 / (-20.000) = Q – 200 / (-100)
-20.000Q + 4.000.000 = -100P + 6.000.000
-20.000Q = -100P + 10.00.000
Q = 0,005P – 500
Q = -500 + 0,005P
atau
Q = -500 + 0,005P
-0,005P = -500 – Q
P = 100.000 + 200Q
Jadi fungsi penawarannya adalah Qs = -500 + 0,005P atau Ps = 100.000 + 200Q
Detail Jawaban :
- Mapel : Ekonomi
- Kelas : X SMA
- Materi : Fungsi Penawaran