Pada sebuah tes yang terdiri dari 50 butir soal, setiap jawaban benar diberi skor 2, jawaban salah diberi skor -1 dan tidak dijawab diberi skor 0. Budi berhasil menjawab 45 soal dan 34 soal diantaranya dijawab benar. Skor total yang diperoleh budi adalah..
[45 – 34] x (-1) + [34 x 2]
[11 x (-1)] + 68
-11 + 68 = 57
Jadi skor total yang diperoleh Budi adalah 57
Jawaban benar= 34 × 2= 68
Jawaban salah= (45-34) × (-1) = 11 × (-1) = -11
Tidak dijawab = (50-45) × 0 = 0
Total seluruh skor= 68 + (-11) + 0 = 68 – 11 + 0 = 57
maaf kalo ada yang salah.