Pada sel Prokariotik bakteri terdiri ats beberapa bagian yaitu dindding sel, membran sel, sitoplasma, mesosom, ribosom serta materi genetik DNA dan RNA. Sebagai penghasil energi adalah bagian sel​

Posted on

Pada sel Prokariotik bakteri terdiri ats beberapa bagian yaitu dindding sel, membran sel, sitoplasma, mesosom, ribosom serta materi genetik DNA dan RNA. Sebagai penghasil energi adalah bagian sel​

Jawaban:

mesosom

Penjelasan:

sel prokariotik tetap dapat menghasilkan energi karena keberadaan organel yang disebut dengan mesosom. Mesosom terbentuk dari pelekukan membran sel bakteri. Pada mesosom terjadi proses respirasi untuk mengubah senyawa berenergi guna menghasilkan energi