Pada suatu kelas terdapat 9 siswa laki-laki dan 12 siswa perempuan. pecahan yang tepat untuk menyatakan banyaknya siswa perempuan dalam kelas tersebut adalah…
Jawaban:
12/21
Penjelasan dengan langkah-langkah:
perempuan=12siswa
laki laki. =9siswa
pecahan. = perempuan/perempuan+laki laki
= 12/21