Pada tahun 1920-1927, organisasi yang bersifat radikal terhadap pemerintah Hindia Belanda, yaitu …. *

Posted on

A. Perhimpunan Indonesia

B. Budi Utomo

C. Gerakan Rakyat Indonesia

D. Gabungan Politik Indonesia​

Pada tahun 1920-1927, organisasi yang bersifat radikal terhadap pemerintah Hindia Belanda, yaitu …. *

{boxed{ tt : answer : by: green{}boxed{ tt : Reivanramdhani01}}}

A. Perhimpunan Indonesia

Penjelasan:

Perhimpunan Indonesia adalah sebuah organisasi yang didirikan oleh anak bangsa pertama di Negeri Belanda yang memakai istilah Indonesia. Menempati posisi yang cukup krusial, Perhimpunan Indonesia merupakan salah satu pelopor kemerdekaan Indonesia di kancah internasional.

Gambar Jawaban