Pak Abdul mempunyai hutang pada Pak Boas sebesar Rp700.000,00. Karena anak Pak Abdul mengalami kecelakaan, Ia terpaksa meminjam uang lagi pada Pak Boas sebesar Rp200.000,00. Gambarkanlah permasalahan ini pada garis bilangan dan tentukan berapa hutang Pak Abdul seluruhnya pada Pak Boas.
Pak Abdul mempunyai hutang pada Pak Boas sebesar Rp700.000,00. Karena anak Pak Abdul mengalami kecelakaan, Ia terpaksa meminjam uang lagi pada Pak Boas sebesar Rp200.000,00. Gambarkanlah permasalahan ini pada garis bilangan dan tentukan berapa hutang Pak Abdul seluruhnya pada Pak Boas.
Pembahasan :
Diketahui :
Hutang = – 700.000
meminjam lagi = -200.000
ditanya : Hutang seluruhnya ?
Jawab :
hutang = negatif (mengarah kekiri)
Kalimat matematikanya adalah
-700.000 + -200.000 = -900.000
Jadi hutang pak Abdul seluruhnya adalah 900.000 rupiah.
Penjelasan pada garis bilangan atas permasalahan tersebut
-700.000 + -200.000 = -900.000
Untuk -700.000, karena negatif maka kita buat garis dari 0 mengarah ke kiri menuju -700.000.
Untuk -200.000 , kita buat garis dari -700.000 mengarah kekiri 2 langkah yang terletak pada -900.000
Untuk membuat garis hasil, kita tarik garis putus-putus dari 0 mengarah kekiri sampai -900.000
Gambar permasalahan pada garis bilangan ada di lampiran
——————————————————————
Pelajari lebih lanjut soal tentang Bilangan yang lainnya :
– Manakah bilangan yang lebih besar dari bilangan K dan L → brainly.co.id/tugas/644034
– Hasil pembagian bilangan bulat → brainly.co.id/tugas/3008816
– Urutan bilangan bulat → brainly.co.id/tugas/4679291
Kelas : 7 SMP
Mapel ; Matematika
Kategori : Bab 1 – Bilangan
Kata kunci : pak Abdul mempunyai hutang, garis bilangan
Kode : 7.2.1 [kelas 7 Matematika Bab 1 – Bilangan]