Pak ahmad memiliki simpana emas 200 gram dan sudah dimilikinya selama satu tahun degan harga emasnya Rp.500.000,00 per gram.hitunglah jumlah zakat yang harus dikeluarkan..!!

Posted on

mohon dibantu ya!!
Fiqih hitungan:)
Trimakasih

Pak ahmad memiliki simpana emas 200 gram dan sudah dimilikinya selama satu tahun degan harga emasnya Rp.500.000,00 per gram.hitunglah jumlah zakat yang harus dikeluarkan..!!

Jawab: Zakat emas = 2,5%

emas = 200 gr

Harga = Rp. 500.000,00

Total harta = 500.000 x 200

= 100.000.000

Total zakat = 2,5%

= 100.000.000 x 2,5/10

= 2.500.000

Zakat emas dikenakan sebesar=2,5%
jadi,200 gram×2,5/100
=500/100
=5
jadi jumlah zakat yg harus dikeluarkan sebesar 5 gram emas
jika diuangkan
=5 gram × Rp 500.000
=Rp2.500.000